STUDI KASUS: PERSIAPAN PRAKONSEPSI DAN PERENCANAAN KEHAMILAN SEHAT PADA WANITA USIA SUBUR DENGAN INFERTILITAS SEKUNDER
Abstract
Infertilitas merupakan masalah yang berat bagi pasangan suami istri yang mengalaminya, dimaknai oleh kondisi pasangan yang tidak mampu mendapatkan kehamilan dalam satu tahun meski sudah aktif secara seksual tanpa kontrasepsi. Banyak masyarakat menganggap bahwa puncak permasalahan kesuburan adalah perempuan, dalam hal ini perlu diperhatikan bahwa masalah kesuburan tidak hanya berasal dari Perempuan, bisa jadi dari suami, gaya hidup dan banyak faktor lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengambarkan Persiapan prakonsepsi dan perencanaan kehamilan sehat pasa Wanita Usia Subur dengan masalah infertilitas Sekunder. Metode yang digunakan adalah case study dengan analisis data primer diperoleh melalui anamnesa menggunakan lembar skrininig dan pemeriksaan fisik pada Ny. D usia 31 tahun. Hasil penelitian menunjukkan pada kasus Ny.D belum memiliki anak dari pernikahan keduanya setelah 4 tahun menikah, tidak ditemukan masalah dalam lembar skrining, hubungan seksual aktif dan belum penah keguguran selama 4 tahun terakhir. Wanita Usia Subur dengan keadaan tubuh sehat dengan akstifitas seksual aktif, seharusnya dapat segera hamil, namun perlu mencari penyebab lainnya yang mungkin menjadi penyebab infetilitas, seperti melakukan pemeriksaan bersama pasangan ke dokter SpOG fertilisasi untuk menemukan penyebab pasti dan tindak lanjut berikutnya agar memperoleh perencanaan kehamilan yang sehat.
Downloads
Copyright (c) 2023 Jurnal Keperawatan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The authors who publish this journal agree to the following requirements:
- The author retains the copyright and gives the journal rights regarding the first publication with the work being simultaneously licensed below Creative Commons Attribution ShareAlike License which allows others to share the work with an acknowledgment of the author's work and early publications in this journal.
- Authors can include separate additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version (for example, send it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this Journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., at an institutional repository or on their website) before and during the submission process, as this can lead to productive exchanges, as well as excerpts of previously published works.